BlackBerry 7 OS


Perusahaan RIM mengumumkan BlackBerry® 7 OS dengan menciptakan sebuah program atau sistem baru, yang dinamai "Blackberry® Balance™". Dengan "Blackberry® Balance™", RIM berusaha mengurangi ketakutan pengguna dan menciptakan lingkungan yang lebih aman karena sistem ini bertujuan memberi keamanan pada data sensitif (menjaga data pribadi dan data pekerjaan tetap terpisah) yang tersimpan dalam BlackBerry® smartphones anda. Sistem "Blackberry® Balance™" juga memungkinkan dilakukannya penghapusan terhadap data informasi sensitif perusahaan dari jarak jauh pada perangkat BlackBerry® karyawan yang hilang atau dicuri. Ini merupakan cara yang aman dan hemat biaya bagi perusahaan untuk menjaga karyawan tetap terhubung dan produktif, juga memungkinkan fleksibilitas bagi karyawan untuk membawa telepon tunggal yang dapat digunakan sebagai cell phone pribadi atau cell phone untuk kepentingan perusahaan tempat anda bekerja."Beberapa tipe smartphone Blackberry® sebelumnya nantinya juga akan dapat dapat meng-upgrade sistem "Blackberry® Balance™", namun baru-baru ini ada juga selentingan yang mengatakan bahwa Blackberry® tipe sebelumnya tidak dapat meng-upgrade sistem Blackberry® tebaru ini. Seperti pernyataan dibawah ini :
RIM has just noted that there will be "no legacy support" BlackBerry® 7 OS meaning that older devices, even those running version 6 of the OS, won't be getting any (official) updates to the latest stuff. This has been justified by how tightly integrated the software build is with the underlying graphics hardware in the touch-capable Bold handsets. Basically, the old phones won't be able to run the new OS.

Tidak lama lagi Research In Motion (RIM) akan segera meluncurkan BlackBerry® 7 OS "Balance® system" ini pada seri Blackberry® Bold™ Touch (Blackberry® Bold™ 9930 & Blackberry® Bold™ 9900) terbaru." Rim juga menjanjikan Pengalaman yang menarik bagi pengguna BlackBerry® OS 7 ini dengan sistem operasi-nya yang lebih cepat, juga browser yang telah "ditingkatkan secara signifikan" dengan fitur baru seperti JIT (just-in-time) JavaScript Compiler dan dukungan HTML5 video.
Comments
0 Comments