Blackberry Onyx 2 (Bold 9780) adalah generasi dari Blackberry tipe Bold sebelumnya. Tidak terlihat perubahan yang signifikan dari segi tampilan dan fitur. RIM hanya melakukan peningkatan OS Blackberry Onyx pertama menjadi dua kali lipatnya yaitu dengan memasangkan OS versi 6.0. Resolusi camera 5 MP, artinya lebih tinggi daripada Onyx pertama yang hanya 3,2 megapixel, ekspansi memori eksternal yang bisa mencapai 64 GB, juga memori internal (RAM) yang kini ditingkatkan hingga 512 MB. BlackBerry Onyx 2 atau Bold 9780 ini hadir dengan dua pilihan warna yaitu masing-masing berwarna hitam dan putih. Dari segi tampilan Homescreen, OS 6.0 ini memang tak beda dengan OS yang sudah ada sebelumnya. Sebab, semua aplikasi muncul pada satu layar. Kemampuan jejaring sosial juga telah ditingkatkan dengan mengintegrasikannya pada satu layar ditambah lagi pencarian lebih mudah dilakukan dengan universal search. The New BlackBerry Bold 9780 Smartphone ini dipasarkan dengan harga Rp. 4.899.000 untuk BlackBerry Bold 9780 (Onyx 2) berwarna hitam, sedangkan BlackBerry 9780 (Onyx 2) berwarna putih dijual seharga Rp. 4.999.000.
Estimasi Harga BlackBerry Bold 9780
Harga Baru Bold 9780 | Rp - |
Harga Second Bold 9780 | Rp 4.899.000 (Des 2010) |
BlackBerry Bold 9780 Specifications
Operation System Type | BlackBerry OS 6.0 |
Dimensions | 109.1mm x 60mm x 14.5mm |
Weight | 122g |
Internal Memory | 256MB storage, 512 MB RAM |
Memory Card Slot | MicroSD (TransFlash) up to 16GB |
QWERTY | Yes |
Camera | CMOS, 5.0 Megapixel |
Display size | 2.44 inch |
Connectivity | Bluetooth, USB 2.0,Wi-Fi |
Talk Time | 6 hours |
3G | HSDPA 850 /900/1700/1900 / 2100 |