BlackBerry Pearl Series


BlackBerry Pearl 8220 Series





BlackBerry Pearl 8220 merupakan produk pertama RIM dengan desain flip. Tampilan BlackBerry Pearl 8220 tampak elegan karena melekatkan finishing glossy warna hitam dengan aksen chrome di sekeliling bagian depannya. Kamera di sebelah atas juga dibingkai dengan warna chrome. Selama ini Blackberry selalu mengeluarkan type berdesain candy bar. Tetapi kali ini Blackberry mengeluarkan serinya yang disebut BlackBerry Pearl Flip 8220 dengan desain flip/clamshel. Meskipun BlackBerry Pearl Flip 8220 memiliki flip atau desain clam shell, tapi tetap memiliki kinerja yang hebat seperti Blackberry seri lain. BlackBerry Pearl 8220 yang berDimensi 101.1 x 50 x 17.5 mm ini juga dilengkapi dengan camera 2 MP, WiFi, GPRS, Bluetooth, Media player MP3/WMA/AAC+ dan Video player DivX/WMV/XviD/3gp.

Harga BlackBerry Pearl 8220 Series

Harga Baru 01 Sept 2010Rp -
Harga Second 01 Sept 2010
Rp 2.150.000

BlackBerry Pearl 9105 Series





BlackBerry Pearl 9105 juga merupakan ponsel pertama keluaran RIM, tanpa fitur Qwerty atau hanya memiliki keyboard semi-Qwerty. Ponsel ini hadir dengan sejumlah warna eye-catching, seperti hitam, pink, putih, dan merah. Berbeda dengan generasi sebelumnya, BlackBerry Pearl3G 9100, Pearl 3G 9105 di fasilitasi dengan keypad alpanumerik. Dimensi bodinya pun lebih kecil dan juga lebih ringan dibanding standar smartphone keluaran Blackberry lainnya. Pada fasilitas hiburannya terdapat music player yang kompatibel dengan format MP3, AMR-NB, AAC-LC, AAC+, eAAC+, WMA, WMV, Flac serta Ogg Vorbis. Tapi sayang, fasilitas pendukungnya  sangat minim. Hanya ada Replay, Repeat, dan Shuffle. Saat dicoba memutar lagu, suara speaker-nya juga cukup jernih.

Harga BlackBerry Pearl  9105 Series

Harga Baru 09 Mei 2011Rp 2.225.000
Harga Second 09 Mei 2011
Rp -

BlackBerry Pearl Flip 8230 Series






Blackberry Pearl 8230 adalah versi upgrade dari seri Pearl 8130 dengan tambahan koneksi jaringan CDMA EV-DO. RIM berencana mengeluarkan versi GSM Pearl non-flip dengan spesifikasi tambahan berupa koneksi 3,5G (HSDPA), 3,5mm headset jack, trackball, dan GPS. Ponsel dengan berat 3.6 ons dan berukuran 101 x 50 x 17.5mm ini mampu bertahan selama 3.5 jam pada waktu bicara dan mampu bertahan selama 216 jam pada waktu siaga. Di dalam  Blackberry Pearl 8230 juga sudah tertanam memori internal sebesar 128 Mb.

Harga BlackBerry Pearl 8230 Series

Harga Baru Jan 2011Rp 2.150.000
Harga Second Jan 2011
Rp 1.350.000
Comments
0 Comments